Berkat Anda, Investree Mampu Mendukung Pertumbuhan UKM dan Pembangunan Ekonomi di Indonesia
Dapatkan link
Facebook
X
Pinterest
Email
Aplikasi Lainnya
Berkat Anda, Investree Mampu Mendukung Pertumbuhan UKM dan Pembangunan Ekonomi di Indonesia
Para Lender yang Terhormat,
Kemarin (02/07), Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia (LD FEB UI) memaparkan hasil riset terbarunya dalam konferensi pers digital berjudul "Dampak Sosial dan Ekonomi Fintech Lending di Indonesia (Studi Kasus Investree 2017-2019)". Riset ini merupakan riset studi kasus pertama yang mengukur dampak sosial dan ekonomi fintech lending (dalam hal ini mengacu pada Investree) di Indonesia.
Hasil riset LD FEB UI ini menemukan bahwa Investree sebagai pionir fintech lending melalui produk-produk pinjaman yang inovatif telah berdampak positif dalam peningkatan laju inklusi keuangan, pertumbuhan pendapatan dan ukuran usaha, serta penyerapan tenaga kerja oleh UKM-UKM di Indonesia. Berikut kami sajikan uraian hasil riset LD FEB UI tersebut.
Terima kasih telah mempercayakan Investree untuk kegiataan pendanaan Anda. Berkat dukungan Anda, Investree mampu mendukung UKM-UKM di Indonesia untuk menjadi semakin berdaya.
Jika Anda memiliki pertanyaan atau masukan seputar produk dan layanan Investree, hubungi Customer Support kami di 1500886 pada hari kerja Senin-Jumat dengan jam operasional 09.00-18.00 WIB, atau e-mail ke cs@investree.id.
Terima kasih dan selamat beraktivitas!
Salam hangat, Tim Investree
Tetap terhubung dengan Investree, ikuti kami di kanal media sosial berikut ini:
Investree adalah Marketplace Lending Platform di bawah PT Investree Radhika Jaya.
Komentar
Posting Komentar